Thursday, September 29, 2016

Doa merayakan hari kelahiran

Doa ketika merayakan hari kelahiran janin ini saya posting di sini semoga ada manfaatnya bagi kita karena hal yang di awali dengan hal yang baik insya Allah akan menjadi baik Amin
Adapun tatacara dari doa ini kita harus memberikan khususan terlebih dahulu kepada Nabi kita yaitu Nabi Muhammad SAW, keluarga dan para Sahabat beliau seperti contoh khususan di bawah ini.

اَلْفَاتِحَةُ اِلَى حَضْرَةِ النَّبِيِّ الْمُصْطَفَى مُحَمَّدٍ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ وَاَبَائِهِ وَاِخْوَانِهِ مِنَ الأَنْبِيَاءِ وَالْمُرْسَلِيْنَ وَالشُّهَدَاءِ وَالصَّالِحِيْنِ صَلَوَاتُ اللهِ وَسَلَامُهُ عَلَيْهِمْ اَجْمَعِيْنَ.

واِلَى حَضْرَةِ سُلْطَانِ الْاَوْلِيَاءِ الشَّيْخِ عَبْدِ الْقَادِرِ الْجَيْلَانِى

وَاِلَى أَرْوَاحِ الْأَنْبِيَاءِ وَالْأَوْلِيَاءِ وَالْعُلَمَاءِ وَالشُّهَدَاءِ وَالصَّالِحِيْنَ وَالْمُؤْمِنِيْنَ وَالْمُؤْمِنَاتِ وَالْمُسْلِمِيْنِ وَالْمُسْلِمَاتِ الْأَحْيَاءِ مِنْهُمْ وَالْأَمْوَاتِ خُصُوْصًا ...... (سبوة جنين / بايى) .

Baca juga Doa shalat dhuha lengkap
Disini kita sebut nama bayi kita minta kepada Allah agar bayi kita dijadikan bayi yang:

1. Bertaqwa kepada Allah

2. Tidak lalai dengan perintah Allah

3. Taat kepada Orang tua

4. Menjadi orang yang bermanfaat bagi Nusa dan Bangsa

5. Terakhir meminta kepada Allah sesuai dengan hati kita apa yang kita inginkan sebut semuanya.

Lanjutkan dengan menbaca Doa bi bawah ini

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ. اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلاَةً تُنَجِّيْنَا بِهَا مِنْ جَمِيْعِ الأَهْوَالِ وَالأَفَاتِ وَتَقْضِي لَنَا بِهَا مِنْ جَمِيْعِ الْحَاجَاتِ وَتُطَهِّرُنَا بِهَا مِنْ جَمِيْعِ السَّيِّئَاتِ وَتَرْفَعُنَا بِهَا عِنْدَكَ أَعْلَى الدَّرَجَاتِ وَتُبَلِغُنَا بِهَا أَقْصَى الْغَايَاتِ مِنْ جَمِيْعِ الْخَيْرَاتِ فِيْ الْحَيَاةِ وَبَعْدَ الْمَمَاتِ وَصَلىَّ اللهُ عَلَى خَيْرِ خَلْقِهِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَسَلَّمَ.

ِArtinya : Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha penyayang. Ya Allah salawat kepada Nabi Muhammad salawat yang menyelamatkan kita dari semua kengerian, hama dan mengabulkan kita dari semua kebutuhan dan mensucikan kita dari segala perbuatan jahat dan mengangkat kita memiliki nilai yang lebih tinggi dan menyampaikan kita kepada paling tingginya sasaran/tujuan/ target akhir dari semua hal baik dalam hidup dan setelah mati, dan semoga Allah menambahkan rahmat kepada paling baiknya makhluk yaitu Nabi Muhammad SAW dan keluargnya dan para sahabatnya.

Baca jugak doa shalat hajat
dan ditambah dengan doa berikut
َرَبِّ يَسَّرْ وَلاَ تُعَسِّرْ فَإِنَّ تَيْسِيْرَ كُلِّ عَسِيرْ عَلَيْكَ يَسِيْر اَلَلُهَّم تَمِّمْ بِالْخَيْرِ بِرَحْمَتِكَ يَاأَرْحَم 
الرَاحِمِين

Artinya : Wahai tuhanku mudahkanlah jangan sulitkan  karena engkaulah yang maha memudahkan hal hal yang sulit. ya Allah sempurnakanlah dengan kebaikan dengan rahmatmu Amin.

Semoga bermanfaat Amin
Artikel by https://al-inaya.blogspot.co.id/