Friday, April 6, 2018

CARA ALAMI MENGOBATI KENCING BATU DAN GINJAL

Salam sejahtera semua semoga aktifitas anda saat ini berjalan dengan lancar dan semakin membaik Aminnnn. al-inaya.blogspot.co.id akan bercerita sedikit tentang pengalaman peribadi yang insya Allah akan bermanfaat bagi kawan-kawan terutama bagi pederita infeksi kencing dan ginjal. Seringkali kami menemukan tulisan di embah google saledri bisa membersihka ginjal dan mengeluarkan kotoran-kotoran dalam kandung kemih, Seledri jugak merupakan sebuah tanaman yang digolongkan sebagai sayuran daun dan biasanya digunakan sebagai bumbu penyedap masakan. Di beberapa negara di benua asia, seperi jepang, korea dan cina, bagian tangkai daun dari seledri digunakan sebagai bahan makanan dan diolah bersama sayuran yang lainnya. Namun,di negara pada benua eropa, hampir seluruh komponen pada pohon seledri digunakan mulai dari daun, buah, tangkai daun hingga umbi nya. Sedangkan di Indonesia, seledri terkenal digunakan untuk bahan penyedap sup atau digunakan untuk lalapan. Seledri sendiri dikenalkan oleh penjajah Belanda.

Sebelumnya saya tidak tau apa manfaat saledri bagi kesehatan tubuh kita, namun setelah saya membaca sebuah artikel disebuah buku kesehatan akhirnya saya mencoba dan meminumnya selama enam  bulan, bayangkan brou 6 bulan bukan angka yang sedikit,

Karena kerja ginjal yang berat, terkadang ginjal sendiri mengalami beberapa gangguan seperti penumpukan batu ginjal hingga infeksi. Hal ini disebabkan karena banyaknya toksin atau kotoran yang menumpuk pada ginjal dan tidak dibuang dengan baik akibat kurangnya cairan yang membantu melarutkan tumpukan kotoran dan toksin tersebut. Akibatanya, toksin dan kotoran mengeras dan menumpuk pada ginjal dan menimbulkan infeksi dan gejala gangguan ginjal lainnya.
Maka dari itu ditemukan cara membersihkan ginjal dengan seledri sebagai salah satu solusi yang mudah untuk tetap menjaga kondisi tubuh anda dan kondisi ginjal anda untuk tetap sehat dan prima. Terdapat beberapa variasi atau cara membersihkan ginjal dengan seledri, tergantung dengan selera anda yang ingin mengonsumsi nya. Maka dari itu ada beberapa cara yang kami lakukan ketika kami membuat saledri pertama MEREBUS kedua MEMBUAT JUS dari cara tadi kami akan jelaskan satu persatu karena dari cara tersebut ada yang lebih baik.
1. Rebusan Seledri
Untuk mendapatkan air rebusan seledri yang enak dan segar, anda harus mempersiapkan beberapa bahan yang tentunya sangat mudah didapatkan, seperti:
 · 350 ml air matang
· 1 ikat seledri
 Setelah mempersiapkan bahan yang ada, 1 ikat seledri yang sudah anda siapkan tadi harus dicuci dulu sampai bersih lalu dipotong atau dicincang sampai halus. Setelah itu, cincangan seledri dapat direbus sampai air rebusannya mengusut hingga separuhnya. Selanjutnya, air rebusan seledri tersebut anda saring dan disajikan selagi hangat.

Jika anda ingin memiliki lebih banyak stok rebusan air seledri, anda dapat merebusnya dengan komposisi 2 kali lipat bahan yang dianjurkan diatas, lalu setelah disaring, air rebusan seledri dimasukan ke dalam botol yang kemudian dapat anda simpan di dalam kulkas agar bisa bertahan lebih lama.

2. Jus Seledri Alami
Cara membersihkan ginjal dengan seledri bagi anda yang ingin mengonsumsi seledri dengan marasakan segarnya langsung, anda dapat memilih cara yang satu ini. Dengan membuat jus seledri alami, anda akan lebih merasakan nikmatnya seledri itu sendiri. Yang dapat anda lakukan untuk membuat jus seledri alami adalah menyiapkan beberapa bahan dibawah ini:
· 500 ml air matang
· 1 ikat seledri
Seperti biasa, cuci hingga bersih 1 ikat seledri tersebut dibawah air yang mengalir. Selanjutnya, potong-potong sedri sesuai dengan selera dan masukkan ke dalam blender bersama dengan 500 ml air matang tadi DAN JANGAN LUPA CAMPURKAN SEDIKIT GARAM UNTUK MEMBUNUH KUMAN DALAM TUBUH KITA. Jus sledri dapat anda nikmati setiap hari PAGI SEBELUM SARAPAN DAN SORE {BAGI ANDA YANG SUDAH TERINFEKSI}, setidaknya sekali untuk meningkatkan kesehatan ginjal anda.

Dari beberapa cara di atas menurut pengalaman saya pribadi cara yang nomor dua yang paling bermanfaan bagi kita, selanjutnya terserah anda namun seumpama anda males membuat jus saledri setiat hari ada cara yang paling ampuh namun hasilnya jugak bagus.apa itu.?
Cara ini jugak saya lakukan dengan mengeringkan bahan saledri dengan di jemur disinar terik matahari kemudian kami lebur dengan menggunakan blender, hasilnya lihat gambar.

Cara mengolahnya.
1.     Tuangkan satu sendok teh bahan saledri yang sudah di blender tadi kedalam satu gelas air mendidih kemudian aduk sampai merata, biarkan selama lima menit sampai air berwarna kemerahan dan campurkan sedikit garam
jamu siap di minum
Salah satu efek yang ditimbulkan dari mengonsumsi seledri adalah dengan membantu meleburkan zat-zat yang tidak digunakan pada ginjal dapat dibuang denga cepat melalui BAB maupun BAK. Manfaat seledri lebih spesifik kepada membantu peleburan atau penghancuran kristal atau batu ginjal secara alami tanpa operasi dan dibuang melalui air urin dan jangan kaget apabila anda sering buang aging itu sebua reaksi yang baik bagi tubuh anda. Terimakasih semoga bermanfaat Itulah tadi beberapa cara membersihkan ginjal dengan seledri yang dapat anda pilih salah satunya untuk dicoba dirumah.