Wednesday, May 9, 2018

Cara mengetahui hasil pendapatan di masing masing blog sendiri 2018

Salam sejahtera bagi kwan blog semuanya semoga kita selalu diberikan kesehatan oleh Allah Aminnnn dalam Artikel kali ini kami akan memberikan info tentang FUNGSI URL DI ADSENSE tulisan ini sangat sederhana mungkin bagi para publisher Adsense namun ini cukup memberikan sedikit pengetahun yang bermanfaat insya Allah.

Banyak dari kawan-kawan yang bekerja sama dengan blog orang lain yang tentunya nanti akan memberikan efek kebingungan kalau kita tidak mengerti dan tidak tau penghasilan dari blog orang lain yang di masukkan Adsense kita.


Dan mungkin dari publisher adsen pemula yang sudah mempunyai blog dua atau tiga mencari tutorial bagaimana cara mengetahui penghasilan blog yang banyak dan berbeda-beda, nah tips yang saya tulis ini mungkin akan memberikan sedikit pencerahan tentang Fungsi Url di Adsense.

Fungsi URL di Adsense

Adapun funsi dari menambahkan Url di Adsense itu sangat berguna dan penting mungkin bagi publisher yang sudah banyak blognya maka fungsi dari Url adalah untuk mengetahui LAPORAN DARI BLOG ( Ikhtisar, Klik, Tampilan, Tampilan Aktif dan Keterlibatan) dengan mengklik "lihat laporan"

Isi di dalam Ikhtisar itu meliputi “Penghasilan Terakhir, Tampilan Halaman, Tayangan, Klik, RPM Halaman, PPS Tayangan dan Tampilan Aktif Terlihat.

Isi Klik Adalan “Penghasilan Terakhir, Tayangan, Klik, RKT,BPK, PPS Tayangan dan Tampilan Aktif Terlihat”

Isi Tampilan Adalah : “Penghasilan Terakhir , Tayangan, PPS Tayangan dan Tampilan Aktif Terlihat”
Isi Tampilan Aktif : “Penghasilan Terakhir , Tayangan, PPS Tayangan, Tampilan aktif dapat diukur, Tampilan Aktif Terlihat dan Waktu terlihat rata-rata.


Jadi Fungsi dari URL adalah untuk melihat rincian penghasilan dari masing blog kita maka di anggap berguna dan penting untuk mengetahui blog yang mana yang banyak  menghasilkan uang di masing-masing blog.

Terimakasih atas kunjungannya di blog kami untuk lebih baiknya blog ini kami mohon saran dan keritik yang membangun dari teman-teman yang akan mendukung berlangsungnya blog kami.